Yang diterima : jilid 2 Judul asli : Al-Akhlaq lil baniin Umat suatu bangsa dinilai baik buruknya dari akhlak atau moralnya, sekali-kali bukan dipandang dari kekayaan dan kebagusan wajah mereka. Sebagai modal utamanya adalah mendidik putra-putra bangsa kita dengan akhlak budi pekerti yang luhur, disamping ilmu-ilmu pengetahuan yang lain. Dengan demikian nantinya masa depan mereka akan m…
Buku ini akan mengungkap kebenaran al-Quran, dampak dari salah satu terjemahan al-Quran, dan meluruskan kesalahpahaman masyarakat dalam memahami beberapa ayat-ayat al-Quran.
Perguruan Tinggi Muhammadiyah (PTM) di Kalimantan sebagaimana di wilayah lain di Indonesia menarik perhatian karena mereka menerima mahasiswa non- Muslim. Hal ini mengundang tanya tentang bagaimana implementasi pembelajaran Al Islam dan Kemuhammadiyahan (AIK) yang diandalkan sebagai pengajaran agama bagi mahasiswa non muslim tersebut, persepsi civitas, persepsi dan pengalaman mahasiswa non musl…