buku ini berisikan materi yang mencakup perencanaan, pengorganisasian, peleksanaan dan pengawasan dengan mengkolaborasikan beberapa fungsi manajemen yang dikemukakan oleh para ahli lain untuk melengkapinya.
Buku ini muncul untuk mengatasi kelangkaan bacaan tentang perkembangan teknologi komunikasi sebagai buku teks bacaan wajib mata kuliah
Profesor aArief Rachman adalah tokoh pendidikan indonesia yang telah berkiprah selama lebih dari 50 tahun dalam upaya pembangunan pendidikan bangsa demi tercapainya kualitas masyrakat yang terdidik. Riwayatnya dalam dunia pendidikan telah mengantarnya menjadi salah satu pakar pendidikan yang paling berpengaruh di tanah air. Dalam usianya yang tak lagi muda, beliau pun tetap tak menghentikan pe…