Al-Qur'an dan Sunnah telah menegaskan bahwa Allah SWT memiliki sifat. Sifat Allah adalah sebutan yang menunjukkan pada keadaan Dzat- Nya Yang Maha Mulia. Allah juga mempunyai nama-nama yang seluruhnya baik, yang dikenal dengan al-asma ul-husna. Perbedaan sifat dengan nama Allah, yaitu bahwa "nama Allah" adalah segala sesuatu yang menunjukkan pada Dzat Allah dengan sifat kesempurnaan yang terdap…
Judul asli : Hayya 'ala 'i-falah arba una fa'idah min fawa'id sholati i'jama'ah Lihatlah wahai saudaraku, barisan kaum muslimin yang berjajar rapi membentuk shof lurus ketika sholat sedang ditegakkan di masjid! Gunakan 'mata iman' Anda untuk menatap kebersamaan nan indah yang terpancar dari barisan sholat itu! Niscaya Anda pun akan menemukan cahaya kemuliaan yang secara kontinyu menyinari ba…
Bibliografi: hlm. 750 Di bawah naungan sistem Demokrasi saat ini, fenomena dunia gaib' tampaknya kian dilirik para Kapitalis. Dan bukan isapan jempol belaka, 'dunia gaib' jadi objek komersialisasi yang dieksploitasi sedemikian rupa. Ironisnya, menjamurnya fenomena tersebut, berjalan sesuai dengan permintaan pasar atau rating masyarakat. Lantas, apa yang dilakukan penguasa di negeri ini untuk…
Syeikh al-Sanusi, seorang sufi zaman Tabi in, menuliskan pergumulan spiritualnya menghampiri haribaan Rabbnya dalam seuntai syair: "Aku korbankan jiwaku demi merebut cinta-Mu. Aku arungi samudera-Mu tanpa mengenal bahaya yang mengancam. Aku hadapi semua gelombang demi cintaku kepada-Mu dan aku minum gelasmu walaupun berisi racun. Aku tidak mendengarkan suara yang melarangku. Aku tutup …
Judul asli : Dirasat fil ikhtilafatil fiqhiah
Buku yang merupakan terjemahan dari kitab "Al Munqidz Minadidhalaal" karya Imam Al Ghazali, yang banyak diminati oleh kaum muslimin untuk dijadikan sebagai modal dasar untuk menyelamatkan diri dari kesesatan-kesesatan dunia. Setiap Muslim tentu ingin menjalani hidupnya dengan tenteram dan damai, menuju jalan kebenaran yang didasarkan oleh ketentuan- ketentuan yang digariskan oleh Allah dan Rasu…
Bibliografi: hal. 679-684 Kepercayaan terhadap Hari Kiamat merupakan salah satu ajaran esensial dari setiap agama. Tidak ada agama yang tidak mengajarkan kepercayaan terhadap Hari Kiamat. Kepercayaan itu termasuk ke dalam masalah-masalah eskatologis. Hari Kiamat adalah batas antara kehidupan dunia dan kehidupan akhirat. Tanpa Hari Kiamat konsep kehidupan akhirat menjadi tidak berguna karena…