Buku ini memberikan kontribusi bagi masyarakat tentang bagaimana memahami perempuan, baik dalam konteks agama, sosial, budaya, maupun politik. Isu-isu yang diangkat di dalam buku ini tentu saja merupakan isu-isu aktual tentang perempuan. Isu-isu tersebut dibahas dan dielaborasi dengan berbasis konteks teks Al-Qur’an dan hadis. Di antara isu-isu tersebut adalah trafficking, KDRT, perempuan dan…
Pendidikan karakter saat ni menjadi agenda utama yang harus dijalankan oleh seluruh bangsa kita. Bukan hanya oleh pemerintah, dalam hal ini Kementerian Pendidikan. Ini mengingat kondisi bangsa dan negara kita dalam keadaan kurang kondusif bagi tumbuhkembangnya manusia-manusia Indonesia yang unggul. Itu karena pendidikan di Indonesia telah lama tidak memberi ruang bagi pendidikan karakter.
Perpustakaan perguruan tinggi agama Islam sebagai perpustakan yang berada dibawah naungan perguruan tinggi Islam yang kegiatan belajar mengajarnya tidak lepas dari keterkaitan dengan nilai-nilai agama Islam, sudah pasti mempunyai pengguna yang kebanyakan membutuhkan kepustakaan Islam untuk kegiatan belajar mengajarnya
Buku ini menyajikan teori statiska yang disertai perhitungan secara manual dengan menggunakan rumus atau teori yang ada serta penyajian data dengan menggunakan aplikasi dari program Microsoft Excel dan SPSS.
Pelaku usaha untuk memenuhi kewajibannya harus didukung dengan sistem dan teknis implementasi yang mudah dan efektif. Proses sertifikasi halal harus dipersiapkan dengan baik dan road map yang jelas dengan kelengkapan panduan praktis.
Biografi politik yang luar biasa tentang intelektual Revolusioner Iran bernama Ali Syar'ati. Rahnema dengan terampil memaparkan perkembangan pemikiran Ali Syari'ati. Penulis buku ini layak diberi penghargaan karena menyuguhkan kisah yang begitu menarik dan mudah dibaca tentang tokoh yang sangat penting dan kompleks. Charles Trip, Times Literary Suplement 'Ali Rahnema menyeimbangkan antara simpa…