Dalam kehidupan beragama, zakat menandakan tingkat kepatuhan hamba-Nya terhadap perintah Rabbnya. Dalam kehidupan sosial, eksistensi zakat menandakan sebagai suatu kepedulian seseorang atas permasalahan sosial masyarakat di sekitarnya dan dalam aspek ekonomi, keberadaan zakat menjadi sebuah tanda adanya pemerataan ekonomi secara inklusif dan berkelanjutan. Kami sangat mengapresiasi kehadiran b…
Merupakan kitab kajian fiqh yang berpedoman pada mazhab Imam Syafi'i.. Diantaranya berisi penjelasan tentang najis, penggunaan mesin siwak, kewajiban berwudhu, tentang haid dan nifas hingga penjelasan tentang riba